Paket Honeymoon 3d2n
Deskripsi
Paket honeymoon 3d2n Belitung
Nikmati keindahan alam dan dan kearifan budaya lokal di pulau Belitung bersama pasangan anda dengan suasana yang romantis. Paket honeymoon 3d2n ini kami siapkan untuk anda yang ingin berbulan madu di pulau Belitung selama 3 hari 2 malam. Paket ini kami kemas dengan apik dan akan menjadi kenangan anda dan pasangan untuk menjadi buah bibir pada masa yang akan datang. Silahkan baca keseluruhan halaman ini yang berisi informasi untuk paket honeymoon Belitung 3d2n.
Pulau Belitung dengan sejuta pesonanya menjadikan pulau ini rekomendasi oleh banyak pasangan yang baru menikah untuk berbulan madu. Selain itu juga pantai – pantai di pulau Belitung sering dijadikan lokasi pemotretan prewedding. Pernah juga artis Ussy dan andika melakukan sesi foto prewedding belitung. Beritanya nya ada di link ini prewedding ussy dan andika. Namun sayang menurut pemantauan kami waktu yang digunakan saat pelaksanaan sesi pemotretan tidak tepat. Terlihat di video liputannya mereka melakukan pemotretan saat cuaca kurang baik dan sedang musim angin kencang. Jika anda juga tertarik untuk melakukan preweedding di Belitung anda bisa menggunakan jasa foto grafer lokal yang lebih menguasai lingkungan dan karakter alam pulau belitung. Atau anda juga bisa menghubungi kami terlebih dahulu untuk berkonsultasi.
- Baca juga tips honeymoon 3d2n Belitung
Dengan masa waktu 3 hari 2 malam yang lebih singkat dari pada paket honeymoon 4d3n. Menjadikan paket ini jauh lebih murah dari pada paket honeymoon 4d3n. Tabel harga ada pada bagian bawah halaman ini.
Itenerary
- Hari ke 1
- Penjemputan di bandara Has. Hanandjoedin
- Pantai tanjung Tinggi
- Makan siang di sekitar pantai tanjung tinggi
- Pantai bukit berahu
- Pantai tanjung pendam
- Chek in Hotel
- Makan malam
- Kembali ke hotel
- Istirahat / acara bebas
- Hari ke 2
- Sarapan di hotel
- Pantai tanjung kelayang
- Passingsight pulau batu garuda
- Pulau lengkuas
- Makan siang dipulau kepayang
- Pulau pasir
- Snorkeling
- Pulau batu berlayar
- Pulau kelayang
- Kembali ke hotel
- Makan malam romantis
- Kembali ke hotel
- Istirahat / acara bebas
- Hari ke 3
- Sarapan di hotel
- Belanja oleh-oleh khas belitung
- Rumah adat belitung
- Danau Kaolin
- Bandara
- Trip honeymoon 3d2n selesai
- Sampai jumpa di trip selanjut nya.
Tour Include
- Hotel sesuai pilihan peserta
- Transportasi (Mobil+ Driver + BBM)
- Airport pickup
- Boat semi tradisional untuk hopping island / tour pulau
- Life jacket & alat snorkeling (pelampung, kaca mata, snorkel)
- Makan siang 2 x restoran
- Makan malam 2 x resrtoran
- sarapan 2 di hotel
- Tiket masuk & parkir tempat wisata kecuali museum andrea hirata
- 1x kopi belitung (kongdjie/ake/kopi manggar)
- Dokumentasi darat dan underwater (Dlsr/Gopro/)
- P3K standar
Tour Exclude
- Tiket pesawat pp
- Tips tour guide / supir
- Tambahan makan / minum diluar paket
- Keperluan pribadi (Telepon, Laundry, Karaoke, Lounge Bar dsb)
Baca juga tips berlibur kepulau Belitung
Syarat dan Ketentuan Tour
- Tour adalah private tour. Peserta / rombongan anda tidak digabung dengan peserta tour rombongan lain.
- Tanggal tour di tentukan oleh peserta
- Harga di atas adalah harga normal sesion tidak berlaku pada high season seperti Idul Fitri & tahun baru
- Kamar hotel sharing room / 1 kamar berdua. Jika jumlah peserta ganjil maka ada satu kamar menggunakan extra bed.
- Untuk upgrade kamar diperbolehkan dengan membayar selisih harga kamar
- Driver merangkap tour guide
- Jika alergi seafood beritahukan kepada kami. Rata-rata menu restaurant di Belitung banyak olahan seafood
Dokumentasi
- Free dokumentasi dari kami
- Bawa flasdisk minimal ukuran 32 gb untuk copy file dokumentasi
- Jika peserta tidak membawa flasdisk file akan kami burning ke CD / kirim via google drive
- Pihak Belitung Mania diperbolehkan menggunakan file foto untuk keperluan upload (facebook, instagram, website)
- Bilamana ada file foto yang tidak ingin di publikasikan silahkan diskusikan dengan kami.
Haraga paket honeymoon 3d2n Belitung
Berikut adalah tabel harga paket honeymoon 3d2n Belitung. Harga berbeda-beda tergantung hotel yang di pilih sebagai akomodasi selama dipulau Belitung. Sedangkan intenerary dan fasilitas lainnya sama.
Hotel | Harga per couple |
Fair Field | Rp 6,600,000 |
Swiss Bell | Rp 6,400,000 |
Santika | Rp 6,400,000 |
Bahamas | Rp 6,100,000 |
Golden Tulip | Rp 6,100,000 |
Kelayang Beach | Rp 5,800,000 |
Harga adalah harga per pasangan. Harga berlaku untuk normal sesion. Utuk pemesanan pada saat high sesion dikenakan biaya tambahan disesuaikan dengan kenaikan harga hotel, sewa mobil dan hal lainnya. Harga dapat berubah sewaktu-waktu.
Tipe | Harga |
---|
One thought on “Paket Honeymoon 3d2n”